PAPUA

             Kali ini saya akan berbagi artikel tentang Papua, pasti kalian semua tahu letak Pulau Papua dimana ? Ya, Pulau Papua terletak di wilayah paling timur negara Indonesia. Pulau Papua juga terdiri dari beberapa Provinsi yaitu Provinsi Papua, Provinsi Papua Barat dan beberapa Kabupaten maupun Kecamatan.


Papua adalah merupakan pulau terbesar kedua setelah Pulau Greenland di Denmark. Besar pulau Papua diperkirakan hampir lima kali luas pulau Jawa. Belahan timurnya merupakan negara Papua Nugini. 
Berikut Kabupaten dan Kota :
1.       Kabupaten Asmat Ibukota Agats
2.       Kabupaten Biak Numfor Ibukota Biak
3.       Kabupaten Boven Digoel Ibukota Tanah Merah
4.       Kabupaten Deiyai Ibukota Tigi
5.       Kabupaten Dogiyai Ibukota Kigamani
6.       Kapubaten Intan Jaya bukota Sugapa
7.       Kabupaten Jayapura Ibukota Sentani
8.       Kabupaten Jayawijaya Ibukota Wamena
9.       Kabupaten Keerom Ibukota Waris
10.   Kabupaten Kepulauan Yapen Ibukota Serui
11.   Kabupaten Lanny Jaya Ibukota Tiom
12.   Kabupaten Mamberamo Raya Ibukota Burmeso
13.   Kabupaten Mamberamo Tengah Ibukota Kobakmo
14.   Kabupaten Mappi Ibukota Kepi
15.   Kabupaten Merauke Ibukota Merauke
16.   Kabupaten Mimika Ibukota Timika
17.   Kabupaten Nabire Ibukota Nabire
18.   Kabupaten Nduga Ibukota Kenyam
19.   Kabupaten Paniai Ibukota Enarotali
20.   Kabupaten Pengunungan Bintang Ibukota Oksibil
21.   Kabupaten Puncak Ibukota Ilaga
22.   Kabupaten Puncak Jaya Ibukota Kotamulia
23.   Kabupaten Sarmi Ibukota Sarmi
24.   Kabupaten Supiori Ibukota Sorendiweri
25.   Kabupaten Tolikara Ibukota Karubaga
26.   Kabupaten Waropen Ibukota Botawa
27.   Kabupaten Yahukimo Ibukota Sumohai
28.   Kabupaten Yalimo Ibukota Elelim
29.   Kota Jayapura 



Kota Jayapura

Kota Jayapura adalah ibu kota Provinsi Papua, Indonesia. Luas Kota Jayapura adalah 940km2 atau 940.000 Ha, sedangkan untuk letak astronomis Kota Jayapura terletak pada 1⁰28”17, 26”LS – 3⁰58”082”LS dan 137⁰34’10,6”BT - 141⁰0’8’22”BT. Dalam pemilihan kepala daerak secara pleh masyarakat, Lukas Enembe, S.IP dan Klemen Tinal adalah Gubernur dan Wakil Gubernur Papua. Kota ini juga dilayani oleh sebuah bandar udara, yaitu Bandar Udara Sentani, yang terletak di Sentani, Kabupaten Jayapura.
Kota Jayapura juga mempunyai Danau Sentani yang terletak di Sentani, Kabupaten Jayapura. Selain Danau beberapa pantai juga ada.

Danau Sentani 

Danau Sentani adalah danau yang terletak di Papua Indonesia. Danau Sentani berada di bawah lereng Pegunungan Cagar Alam Cycloops yang memiliki luas sekitar 245.000 hektare. Danau ini terbentang antara Kota Jayapura dan Kabupaten Jayapura, Papua. Danau Sentani yang memiliki luas sekitar 9.360 hektare dan berada pada ketinggian 75 mdpl. Danau Sentani merupakan danau terbesar di Papua. Di danau ini juga terdapat 21 buah pulau kecil menghiasi danau yang indah ini.

Adapun juga tempat - tempat wisata yang harus kamu kunjungi seperti :  

Pantai Hamadi
Pantai Harlem
Pantai Holtekam

Raja Ampat



Salah satu kabupaten di Provinsi Papua Barat, Indonesia. Ibukota kabupaten ini terletak di Waisai. Kabupaten ini memiliki 610 pulau. Empat di antaranya, yakni Pulau Misool, Salawati, Batanta dan Waigeo, merupakan pulau-pulau besar. Dari seluruh pulau hanya 35 pulau yang berpenghuni sedangkan pulau lainnya tidak berpenghuni dan sebagian besar belum memiliki nama. Sebagai daerah kepulauan, satu-satunya transportasi antar pulau dan penunjang kegiatan masyarakat Raja Ampat adalah angkutan laut.


Kota Timika

Kabupaten Mimika adalah salah satu kabupaten di provinsi Papua,Indonesia. Ibu kota kabupaten ini terletak di Timika. Di kabupaten ini terletak Kecamatan Tembagapura di mana tambang emas terbesar di dunia milik PT. Freeport Indonesia berada. Terdapat sebuah bandar udara nasional di kabupaten ini, yaitu Bandara Moses Kilangin yang terletak di Timika.

TEMBAGAPURA









Comments